malam ini ku sendiri
tak ada yang menemani
seperti malam-malam
yang sudah-sudah
-------------------------
hati ini selalu sepi
tak ada yang menghiasi
seperti cinta ini
yang selalu pupus
-------------------------
tuhan kirimkanlah aku
kekasih yang baik hati
yang mencintai aku
apa adanya
-------------------------
mawar ini semakin layu
tak ada yang memiliki
seperti aku ini
semakin pupus
-------------------------
p/s: amin.........
2 comments:
amoihh aihhh
lirik lagu hat bunga2 ni!
aishhh
hahaha..sj burink2!!!isk!!!burink sggh aih!
Post a Comment